Kategori: Kepri

7 hari yang lalu

BBCNews.co.id, Batam โ€“ Persoalan sampah di Kota Batam kembali menuai sorotan publik. Di tengah keluhan masyarakat soal tumpukan sampah yang kerap terlihat di sejumlah titik, efektivitas kinerja Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Batam dipertanyakan. Hal ini mencuat lantaran besarnya anggaran yang telah digelontorkan pemerintah daerah melalui APBD Perubahan 2025, yang nilainya mencapai puluhan miliar rupiah. […]